Es Cendol

Bahan:

150 gr hunkuwe/ kanji/maizena

50 gr tepung beras

1300 ml air

1 sendok makan pasta pandan

1 sdt garam

Kinca :
150 gr gula jawa
4 sdm gula pasir
250 ml air

Santan :
1 kaleng santan
Air secukupnya dan garam

Cara Membuat:
1. Tepung campur dgn garam, dan sedikit air biar nyampur dan tidak gumpal

2. Masukkan pasta pandan, lalu ke panci isi air, masak sambil diaduk2, jangan ditinggal, aduk terus sampe kalis.Sisihkan.

3. Ambil mangkok besaar isi air dan es, ambil adonan, cetak, biarkan cendol jatuh ke air dingin.

4. Kinca: semua dimasukkan ke panci dan masak mendidih.

5. Masak santan , campur sedikit air dan garam

6. Sajikan dengan es batu, jika suka bis aditambakan dengan nangka yg telah dipotong kotak.

 

Sumber: http://nengwie.wordpress.com/2013/03/12/doool-cendoool/

Cara penyajiannya suka2, Kalau kita mah, Kinca, cendol, nangka, alpukat lalu santan dan es batu.

Advertisement

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s